Kamis, 21 Mei 2015

Cara Daftar Paypal Indonesia Via Android

Berikut ini adalah cara Mendaftar Paypal Via Android:
ini berguna bagi Sobat yang tidak punya PC atau lagi malas bukak Laptop.
bagi yang belum tau paypal, sobat bisa Cari apa itu Paypal.
intinya paypal adalah Rekening online untuk Bayar, Beli, mengirim uang, atau belanja secara online.
baiklah langsung saja,
pertama pastikan sobat menggunakan Browser yang sudah Mutakhir,
contoh: Google Chrome, Firefox Mobile, Opera Mobile, UCbrowser
selanjutnya, sobat ketikkan alamat:
https://www.paypal.co.id untuk versi indonesia.
setelah masuk pada Home Paypal sobat bisa klick Login.
lihat gambar........!


kemudian sobat pilih Daftar
lihat gambar.....!


selanjutnya sobat akan masuk ke halaman jenis rekening yang ingin sobat buat. pilih yang Primer saja.


sobat akan masuk ke halaman formulir pendaftaran, silahkan diisi data-data nya dengan benar.
sesuaikan dengan data KTP sobat yang masih berlaku, untuk Nama harus sama dengan Nama yang ada di Rekening Bank lokal sobat agar tidak terjadi masalah pada saat widraw atau penarikan dana ke Bank Lokal sobat.


centang di bagian ini jika sobat mempunyai kartu Kredit, jika tidak punya jangan di centang.


selanjutnya klick Setuju dan Lanjutkan
sobat akan masuk ke halaman Rekening sobat.
selesai....
untuk proses selanjutnya sobat bisa klick dapatkan status terverifikasi
Hilangkan Batas Pengiriman dengan cara konfirmasi email sobat, klik tautan yang di kirim ke email sobat untuk konfirmasi.

Hilangkan Batas Penarikan dengan cara verifikasi kartu kredit jika sobat punya, jika tidak punya sobat bisa lewati step ini.

selanjutnya Menambah Rekening Bank dengan cara klick Profile dan pilih tambah rekening/bank.
isikan data-data Bank sobat dengan benar.

semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar